Beranda · Apa yang terbaru · Tahukah anda · Tips dan trik · Download

Cara singkat mengoptimalkan kinerja processor di windows 7



Cara singkat mengoptimalkan kinerja processor di windows 7Banyak sekali software dan utility yang bisa mempercepat Windows 7, tapi software tsb ga dapat merubah settingan yang satu ini sehingga dapat lebih maksimal lagi.

Untuk pengguna Windows 7 (seven) dengan komputer ataau laptop berprosesor banyak core. Ada satu Trik sehingga kerja prosesor menjadi maksimal,karena setingan di OS (operating system masih standar atau defaul) untuk merubahnya sahabat BRM bisa menggunakan cara ini. Nah jika sobat merasa bahwa komputer sahabat lemot saat dipakai, padahal prosesornya muti core, berarti settingannya belum dimaksimalkann sob. Gimana.. penasaran ga caranya memaksimalkan prosesor pada windows 7..??? Iikuti langkah berikut...
  1. Klik "Start" lalu ketik "msconfig" lalu enter
  2. Dikotak Sytem Configuration, masuk ke tab Boot kemudian klik Advanced Option.
  3. Ceklis pada "Number of Prosessor". Kemudian pilih jumlah prosesor yang ada.
  4. Ceklis pada Maximum Memory
  5. Ceklis No GUI boot
  6. Timeout rubah menjadi 3 Seconds
Semoga bermanfaat dan selamat mencoba !

Artikel keren lainnya:

Belum ada tanggapan untuk "Cara singkat mengoptimalkan kinerja processor di windows 7"

Posting Komentar